ada banyak sekali manfaat yang anda terima ketika menggunakan aplikasi andorid, terutama dalam mengembangkan bisnis, simak berikut ini:
· Memperluas jangkauan pasar.
· Membuat pekerjaan lebih mudah karena bisa dikontrol melalui suatu aplikasi android.
· Akses yang didapat sangat mudah, dan bisa dilakukan dimana saja dan kapan saja.
· Pekerjaan tersistem.
· Dan lain-lain sebagainya, tergantung android yang di buat.
Dibalik sukses dan berjalannya aplikasi terdapat orang-orang dibalik layar yang berusaha membuat dengan semaksimal mungkin, orang-orang ini disebut developer aplikasi. Hampir di semua perusahaan membutuhkan developer dan menggunakan pekerja IT. Developer aplikasi memiliki sebuah tugas yaitu untuk membuat serta menguji sebuah perangkat aplikasi yang didesainnya secara khusus.
Jenis Developer aplikasi
Umumnya developer aplikasi dibedakan menjadi tiga jenis, yaitu sebagai berikut:
1. Mobile App Developer
Aplikasi komputer umumnya menggunakan pemograman yang berat karena ukuranya yang besar, berbeda dengan aplikasi pada smartphone yang ukuranya lebih kecil sehingga didesain secara khusus dan pemograman yang tidak terlalu berat. Seorang mobile app developer memiliki tugas untuk membuat dan mengembangkan aplikasi yang sesuai dengan kebutuhan pada perangkat mobile, umumnya mereka harus mengerti tentang pembuatan aplikasi multimedia dan bahsa pemoraman multiple mobile computer. Bahasa pemograman yang digunakan adalah bahasa C,C++, Pyhton ataupun java.
2. Android Developer
Sebagaian besar kode yang diperlukan dalam mengembangkan aplikasi android bersifat open source sehingga siapapun bisa mengemangkan apalikasi sendiri, aplikasi pda Android sudah ada dalam bentuk aplikasi sosial media, game, e-commerce hingga aplikasi to-do-list. Tidak heran jika di era sekarang profesi ini sangat dibutuhkan didalam dunia kerja.
3. IOS Developer
iPhone Operating System atai IOS adalag salah satu sitem operasi yang digunakan pada perangkat keluaran Apple, seorang IOS developer bertugas dan bertanggung jawab untuk membuat, memperbaiki,mengembangkan berbagai aplikasi yang ada pada IOS developer adalah swift dan Objective-C
mengenal klasifikasi dan jenis aplikasi
demi mempermudah sesorang dalam mengetahui jenis-jenis aplikasi yang ingin digunakan ,maka ketahui beberapa pengelompok atau klasifikasi aplikasinya sebagai berikut:
· Real time software
Merupakan aplikasi yang dapat digunakan untuk mengamati, mengendalikan sebuah keadaan di dalam dunia nyata.
· System software
Adalah sebuah aplikasi yang berguna untuk mengendalikan serta mengelola sebuah proses operasi internal yang ada disistem komputer.
· Business software
Merupakan sebuah aplikasi untuk membantu keperluan binis seseorang.
· Personal computer software
Yakni sebuah aplikasi yang dapat digunakan penggun resmi maupun pribadi.
· Web based software
Adalah aplikasi yang berfungsi sebagai media penghubung antara pengguna internet secara langsung.
· Engineering and scientific software
Merupakan aplikasi yang dibuat untuk membantu para manusia menyelsaikan berbagai sumber masalah.
Tips memilih developer
sebaiknya harus berhati-hati untukmemilih developer, karena ada banyak sekali jasa aplikasi android yang abal-abal dan tidak memiliki layanan yang berkualitas. Hanya sebelum sales nya saja, tetapi tidak setelah seles nya. Silahkan baca tips untuk memilih jasa aplikasi android.
Sebelum memilih menggunakan jasa aplikasi android, Anda harus terlebih dahulu mengetahui bahwa penyedia jasa tersebut benar-benar mampu membantu anda untuk kebutuhan yang diminta oleh perusahaan anda sehingga bisa memberi kontribusi besar dalam kemajuan perusahaan.
inilah beberapa contoh tips yang harus anda perhatikan:
· Layanan jasa lengkap
· Profil yang jelas
Amat sangat penting untuk diperhatkan terkait profil perusahaan, sebab bisa menjadi satu poin tamahan untuk menambah kepercayaan pelanggan terkait perusahaan.
· Tidak tergiur harga murah
sehinga jangan sampai Anda tergiur dengan harga yang murah dan tanpa harus memperhatikan kualitas apa yang diberikan oleh penyedia itu. Akan lebih baik jika Anda membeli sebuah aplikasi dengan harga tinggi dan dengan kualitas baik daripada membeli aplikasi dengan harga murah namun kualitas nya tidak bagus.
· Portofolio
Ada beberapa oknum yang sedang berusaha untuk mencari cara agar mendapatkan sebuah keuntungan. Dengan membuat portofolio palsu dan mengecoh banyak penngguna, untuk mengetahui kebenaran terkait developer dengan portofolio yang ada Anda bisa melihat pada link di Google Play Store. apabila nama developer disebuah aplikasi tidak sesuai dengan nama perusahaan penyedianya, Anda bisa mencurigai hal tersebut. Sebaiknya anda bijaklah dalam memilih agar tidak mendapatkan kerugian yang sangat besar akibat hal tersebut.
Jasa aplikasi android
Kami sebuah perusahaan profesional yang akan melayani anda untuk membuat berbagai produk aplikasi android, untuk mengembangkan website yanng digunakan oleh dekstop dan mobile serta digunakan untuk sistem bisnis. Setiap kami melayani seorang klien, kami akan selalu menggunakan sebuah teknologi yang baru, dan sebuah pengalaman serta kemampuan untuk pengembangan yang maksimal.
Karena tentunya tidak akan dapat dipungkiri lagi bahwasanya perkembangan bisnis saat ini semakin banyak dan luas untuk dijangkau oleh siapapun. Sudah sepatutnya bagi seorang pebisnis itu untuk menyiapkan acara yang terbaik mungkin untuk mmenagangkan pasar bisnis di era digital seperti sekarang ini.
Perangkat yang canggih dan sebuah website yang diandalkan merupakan salah satu garda terdepan yang harus wajib anda perhatikan untuk mendapatkan pasar konsumen yang loyal. Tentu saja anda tidak harus mempelajari bidang digital itu sendiri. Untuk efensi yang sangat dianjurkan bagi anda untuk lebih cermat dalm memilih partner perusahaan dengan mutu yang terjamin dan terpercaya dalam bidangnya.
Untuk itulah saat sekarang ini jasa aplikasi android telah hadir untuk memberikan sebuah dukungan untuk kesuksesan program bisnis yang sedang anda jalani saat ini.
Layanan jasa aplikasi android
Layanan jasa yang akan kami tawarkan adalah melalui layanan aplikasi, akan tetapi kai juga tidak hanya melayani jasa pembuatan aplikasi mobile saja, selain itu juga kami selalu memprioritaskan pelanggan dengan berdiskusi secara langsung dengan mereka. Kami juga selalu mengedepankan konsep komunikasi yang baik untuk para pelanggan.
Dalam jasa aplikasi mobile ini selain melakukan perencanaan kami juga akan selalu mempertimbangkan pendapat dari pelanggan dan pengguna. Dari pihak jasa aplikasi android akan dibuatkan sebuah aplikasi mobile yang berkualitas dan dengan desain yang optimal dengan sistem yang selalu tersedia.
Memiliki sebuah sistem dan teknisi yang berkualitas
Kami tidak hanya ahli dalam melayani sebuah jasa aplikasi android, namun yang lebih penting sistem server yang kami miliki telah dipegang oleh teknisi-teknisi yang sangat berpengalaman.
Selain itu karena kami telah membangun sumber daya internal tanpa sistem outsourcing, kami juga sangat menerapkan sebuah keahlian dan pengalaman yang telah terbukti selama bertahun-tahun tanpa harus mendistribusikan dalam sebuah proyek pelanggan sebagaimana adanya.
Mengapa sebuah android membutuhkan android?
Perusahaan kami sangat memahami bahwa akhir-akhir ini aplikasi yang berbasis android maupun iOS telah menjadi bagian yang sangat tidak bisa dipisahkan untuk bisnis yang sedang anda jalankan ini. Hal ini bisa saja dapat dilihat dari sebuah perusahaan ternama yang telah memiliki sebuah aplikasi android untuk mengembangkan usahanya agar semakin meningkat.
Posting Komentar untuk "APLIKASI ANDROID"